Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Lampu Indikator Berwarna Kuning Ini Menyala di Motor, Apa Artinya?

Mohammad Nurul Hidayah - Jumat, 25 Juni 2021 | 12:40 WIB
Ilustrasi lampu indikator berwarna kuning (MIL) di motor menyala
Uje
Ilustrasi lampu indikator berwarna kuning (MIL) di motor menyala

Jadi, menyalanya lampu indikator berwarna kuning ini mengindikasikan terjadinya malfunction atau masalah pada salah satu komponen mesin.

Dengan adanya MIL ini akan mempermudah mekanik atau pemilik motor untuk mendiagnosa bagian motor yang mengalami malfungsi.

Makanya, jika lampu indikator berwarna kuning di motor ini menyala tidak normal, pemilik motor disarankan untuk segera datang ke bengkel resmi untuk melakukan pengecekan.

Nantinya mekanik di bengkel resmi akan lakukan pengecekan pada komponen yang didiagnosa mengalami malfungsi oleh MIL ini Sob.

Jadi itu fungsinya!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa