Baca Juga: Perusahaan Pembiayaan Setujui Ratusan Ribu Relaksasi Kredit, Sektor Ini Mendominasi
Perusahaan pembiayaan ini mendapatkan pernyataan pra efektif dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 17 Juni 2021 dan direncanakan akan melakukan masa penawaran umum pada 21 Juli 2021.
Penjatahan rencananya akan dilakukan pada 26 Juli 2021 dan distribusi obligasi secara elektronik pada 28 Juli 2021, yang kemudian ditutup dengan pencatatan di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada 29 Juli 2021.
Selama masa pandemi Covid-19, WOM Finance mengimbau konsumen untuk melakukan transaksi secara digital maupun melalui e-channel payment.
Konsumen dapat melakukan pembayaran via online, seperti melalui transfer bank atau minimarket.
Editor | : | Muhammad Ermiel Zulfikar |
KOMENTAR