Membuka gas motor matic secara penuh di jalan menanjak justru bisa membuat motor matic kehilangan torsi dan membuatnya sulit menanjak.
Selain itu, jika memungkinkan bisa juga lakukan jalan dengan cara berzig-zag.
Dengan jalan zig-zag otomatis posisi jalan yang menanjak akan menjadi lebih landai untuk dilewati motor.
Baca Juga: Malas Ganti Oli Bikin Kampas Kopling Motor Gosong, Kok Bisa?
Terakhir, pastikan juga beban yang dibawa motor tidak berlebihan.
Nah itu tadi beberapa tips sederhana untuk melewati jalan menajak saat membawa motor matic.
Jadi, jangan main gas poll di jalan menanjak, buka gas secara perlahan agar motor mendapatkan torsi maksimal Sob!
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR