Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Modifikasi Minimalis Yamaha Lexi, Obat Mujarabnya Upgrade Kaki-kaki

Fariz Ibrahim,Fedrick Wahyu - Rabu, 16 Juni 2021 | 18:35 WIB
Modifikasi Yamaha Lexi dengan konsep minimalis dari SOB 59 Garage
Fariz/otomotifnet.com
Modifikasi Yamaha Lexi dengan konsep minimalis dari SOB 59 Garage

Sementara untuk kaki belakangnya mendapat penggantian berupa suspensi aftermarket.

Sokbreker diganti dengan produk aftermarket dengan kelir emas
Fariz/otomotifnet.com
Sokbreker diganti dengan produk aftermarket dengan kelir emas

“Yang pasti gak PNP. Soalnya harus custom as roda belakang, bikin bushing depan belakang, dan dudukan ring sensor spidometer. Tapi roda lurus sejajar nih,” sebut Muhammad iqbal Firdaus dari SOB 59 Garage mengerjakan Yamaha Lexi ini.

Sedangkan untuk mesin dan bodi-bodi masih cukup standar tanpa ada ubahan yang signifikan.

Alhasil, Yamaha Lexi ini pun tampil semakin manis berkat ubahan impresif yang menghabiskan dana sekitar Rp 8 jutaan.

Data Modifikasi:

Master rem: Nissin Samurai radial

Kaliper: Nissin Samurai

Selang rem: KTC

Cakram: BRT

Pelek: Yamaha Nouvo

Sokbreker: Aftermarket

Ban depan: Maxxis 70/90-16

Ban belakang: Maxxis 80/90-16

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa