Baca Juga: Proses Press Pelek Bakal Merusak Cat? Begini Jawaban Bengkel Spesialis
Adapun untuk pengerjaan pelek racing yang peang di bengkelnya memakan waktu sekitar satu jam.
Ia menambahkan, tidak ada efek samping untuk pelek racing motor yang peang setelah dipres.
"Setelah dipres pelek motor kembali normal, sejauh ini motor yang pres pelek di bengkel saya aman-aman saja," ucapnya.
"Terpenting gunakan ban ukuran standar atau diperbesar, dan jangan dikecilkan. Serta lebih hati-hati saat di jalan agar terhindar dari lubang dan meminimalisir pelek penyok," pungkas Rudi.
Editor | : | Muhammad Ermiel Zulfikar |
KOMENTAR