Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hadang Hyundai Santa Cruz, Ford Luncurkan Pikap Kompak Ford Maverick

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Selasa, 8 Juni 2021 | 19:51 WIB
2022 Ford Maverick Lariat.
Ford
2022 Ford Maverick Lariat.

Lalu pilihan mesin kedua Ford Maverick adalah mesin empat silinder turbo EcoBoost berkapasitas 2.000 cc.

Mesin tersebut diklaim menghasilkan tenaga puncak 253 dk dan torsinya mencapai 375 Nm.

2022 Ford Maverick Hybrid XLT dan Lariat.
Ford
2022 Ford Maverick Hybrid XLT dan Lariat.

Baca Juga: Ford Umumkan Dua Platform Mobil Listrik Baru, Untuk SUV dan Pikap?

Ford Maverick mesin hybrid menyalurkan tenaga melalui PowerSplit CVT elektronik, sementara untuk mesin turbo dapat transmisi otomatis 8-percepatan.

Ford Maverick varian penggerak All-Wheel Drive (AWD) juga ada, tapi hanya bermesin turbo EcoBoost.

Yang paling menarik adalah harga karena Ford membanderol mobil ini mulai dari 19.995 US dolar atau setara Rp 284,98 jutaan. (Kurs 1 USD = Rp 14.252.8, 8/6/2021)

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Astra Auto Fest 2024 Kembali Dibuka, Segini Target Transaksinya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa