"Dengan harga mulai Rp 100 jutaan, HSE lawas masih mumpuni buat sekarang asalkan dirawat dengan benar. Apalagi Land Rover dikenal sebagai brand dengan SUV mewah dan kenyamanan mobil ini sangat baik karena sudah pakai air suspension," sebutnya.
Nah soal perawatan, penyakit, hingga keunggulan Range Rover HSE generasi kedua, akan dibahas dalam artikel Seken Keren berikutnya ya.
Bagi sobat GridOto yang mau melihat harga mobil bekas dari berbagai merek, kalian bisa langsung klik di sini.
Editor | : | Ditta Aditya Pratama |
KOMENTAR