Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Dua Jenis Plastik Yang Banyak Dipakai Buat Cover Body Motor

Isal - Minggu, 30 Mei 2021 | 15:40 WIB
Ilustrasi bodi motor dengan stiker doff, ternyata punya keuntungan dibandingkan cat warna gloss
Radityo Herdianto
Ilustrasi bodi motor dengan stiker doff, ternyata punya keuntungan dibandingkan cat warna gloss

"Namun body plastik ABS itu sangat kaku, sehingga kalau terkena benturan jadi mudah pecah," tambahnya.

Sedangan body motor bertekstur kasar atau kulit jeruk yang terbuat dari PP punya kelebihan lebih lentur.

"Makanya body motor kulit jeruk ini banyak digunakan untuk daerah yang rawan gesekan dan benturan," jelas Agung.

"Kalau pada motor matic biasanya digunakan untuk bahan sepatbor belakang atau dek pijakan kaki," tuturnya.

Baca Juga: Video Belajar Cara Poles Body Motor Sendiri di Rumah Dengan Ahlinya

Sedangan body plastik berbahan PP enggak bisa langsung dicat seperti body plastik berbahan ABS.

Harus dilapis primer agar cat bisa menempel pada body plastik berbahan PP.

Nah, sekarang sudah tahu dua bahan utama body plastik motor, ternyata ada perbedaa sifat juga diantara keduanya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Chery J6 Edisi Batik Cuma Ada Satu di Indonesia, Enggak Semua Orang Bisa Punya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa