Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Bedakan Slide Piece Atau Slider Palsu yang Beredar di Pasaran

Uje - Sabtu, 29 Mei 2021 | 20:40 WIB
Slide piece Honda PCX 150 yang sudah oblak
Isal/GridOto.com
Slide piece Honda PCX 150 yang sudah oblak

"Saat dipasang juga slider KW ini terasa terlalu rapat, padahal slider itu posisinya harus pas tapi dia bebas dan tidak rapat," terangnya.

Jika slide piece terlalu rapat bisa berakibat menguncinya rumah roller dan bikin tidak bisa dibuka.

"Jadi tiang atau area yang mengunci dengan slide piece itu bakal melengkung, ini bikin kita harus beli rumah roller baru," tegas Arif.

Baca Juga: Awas! Ini Penyebab V-Belt Motor Matic Putus Sampai Berubah Jadi Serbuk

Selain itu menurut Arif slide piece asli buatan pabrikan biasanya dijual satuan, tidak satu set isi tiga buah seperti yang banyak dijual di toko-toko online.

"Harusnya semua merek itu jual slide piece satuan dan bungkusnya juga terpisah, kalau isinya langsung tiga patut dicurigai apakah barang palsu atau asli karena setau saya itu jualnya satuan," tutup eks mekanik bengkel resmi ini.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

City Car Toyota Ini Iritnya Tembus 35 Km/Liter, Lebih Murah dari Agya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa