Selain itu, Binotto senang kedua pembalapnya bisa menunjukkan rasa hormat tinggi.
"Kau punya sikap ini karena membangunnya sejak lama, tak datang begitu saja. Iini sikap yang baik," sambungnya.
"Tim kami masih muda, ingin berkembang, untuk terus bersama dan juga membangun hal baik. Ini membuat tim tetap bersatu meski melalui hal sulit tahun lalu. Yang sudah berada di tim adalah orang pertama, kemudian kami memilih Carlos agar timnya solid," tegas Binotto.
View this post on Instagram
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | planetf1.com |
KOMENTAR