Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Trio Land Rover Defender Klasik, Kompakan Restomod Pakai Mesin V8

Luthfi Abdul Aziz - Senin, 17 Mei 2021 | 16:50 WIB
Tiga restomod Land Rover Defender klasik hasil garapan Osprey Custom
Carscoops
Tiga restomod Land Rover Defender klasik hasil garapan Osprey Custom

Mulai dari jok kulit khusus, konsol tengah dan sistem infotainment yang terintegrasi Bluetooth, Apple CarPlay, dan Android Auto.

Termasuk tambahan pengisian daya telepon nirkabel, port pengisian USB, sistem start jarak jauh dan cup holder.

Restomod menyeluruh pada Land Rover Defender klasik
Carscoops
Restomod menyeluruh pada Land Rover Defender klasik

Beralih ke sektor jantung pacu, ketiganya juga didukung mesin besar buatan GM yang dicomot dari Chevrolet Corvette LS3.

Mesin V8 berkapasitas 6.300 cc ini dikalim mampu menyemburkan tenaga sebesar 435 dk dan torsi maksimal 575 Nm.

Tenaga mesin tersalur ke keempat roda via transmisi otomatis 6-percepatan dan LT-230 transfer case dengan center differential lock.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Cocok Untuk Liburan Tahun Baru, Harga Mobil Bekas Daihatsu Sigra Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa