Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tips Beli Motor Bekas, Ini Penyebab Cat di Tangki Bensin Motor Bekas Retak

Muhammad Farhan - Jumat, 21 Mei 2021 | 12:40 WIB
Ilustrasi tangki motor berkarat.
Motor Plus/Indramawan
Ilustrasi tangki motor berkarat.

Kalau masih tampak halus dan tipis, kalian bisa gunakan amplas halus untuk menghilangkan retakan atau gelembung di permukaan cat.

Sedangkan jika sudah terlihat banyak dan cukup dalam, solusinya cat harus dikerok total dan kembali dicat ulang.

Karena menambah biaya perbaikan, sebaiknya cari motor bekas dengan kondisi cat tangki bensin yang bebas retak atau gelembung.

Selain memeriksa catnya, pastikan juga tangki motor bekas yang kalian beli masih aman dari karat dan tidak terjadi kebocoran Sob!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bukan BeAT atau Vario, Ini Motor Matic Honda Yang Paling Laris di Bali

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa