Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Berat Bilang Sayonara, Mercedes-Benz X-Class Malah Dibikin 6 Roda

Ivan Casagrande Momot - Kamis, 13 Mei 2021 | 12:55 WIB
Mercedes-Benz X-Class 6 roda dijual showroom Classic Youngtimers, Belanda
www.formacar.com
Mercedes-Benz X-Class 6 roda dijual showroom Classic Youngtimers, Belanda

Sementara di buritan, bak belakangnya sedikit dipendekkan dan diberi pelapis semacam bordes dari panel baja tahan karat.

Juga dengan pasokan roll var sporty yang nampak dinamis dan bertuliskan Carlex Design di ujungnya.

Roll bar khusus buatan Carlex Design
www.formacar.com
Roll bar khusus buatan Carlex Design
Tenaga mesin Mercedes-Benz X-Class 6 roda ini tidak berubah masih dari mesin turbodiesel 3.000cc V6.

Baca Juga: Mercedes-Benz X-Class Ganteng Dibalut Warna Ikonik dan Aksen Karbon

Bak belakang dipendekkan dengan alas bak dicustom ala bordes dari baja antikarat
www.formacar.com
Bak belakang dipendekkan dengan alas bak dicustom ala bordes dari baja antikarat
Mesin ini siap merilis tenaga sebesar 251 dk dan torsi 550 Nm serta terhubung ke transmisi otomatis 7 percepatan unutk menggerakkan semua rodanya.


Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Aion V Resmi Launching di GJAW 2024, Harga Enggak Sampai Rp 500 Juta

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa