Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Raize dan Daihatsu Rocky

Dibanderol Rp 236,1 Juta, Cicilan Daihatsu Rocky Tipe 1.0 R TC CVT ASA Mulai Segini

Wisnu Andebar - Minggu, 2 Mei 2021 | 14:05 WIB
Daihatsu Rocky resmi meluncur di pasar Indonesia
Rianto Prasetyo/GridOto.com
Daihatsu Rocky resmi meluncur di pasar Indonesia

"Karena baru launching jadi belum ada skema cicilannya," kata salah seorang pramuniaga dealer Daihatsu di sekitaran Jakarta yang enggan disebutkan namanya kepada GridOto.com, Sabtu (1/5/2021).

Ia menjelaskan, untuk dapat melakukan pembelian secara kredit, konsumen dapat menyetorkan uang muka atau DP minimal sebesar 20 persen.

Baca Juga: Terkuak, Ini Perbedaan Daihatsu Rocky Versi Indonesia dengan Jepang

"Kalau mau kredit DP minimal bisa 20 persen," ujar pramuniaga tersebut.

Berikut skema cicilan Daihatsu Rocky tipe tertinggi yakni 1.0 R TC CVT ASA, berdasarkan hitungan dari website resmi Astra Credit Company (ACC) dengan DP 20 persen.

Daihatsu Rocky 1.0 R TC CVT ASA
Rp 236,1 juta OTR Jakarta

Tenor  Angsuran   DP
 12  Rp 18,37 juta  Rp 51,22 juta
 24  Rp 10,48 juta Rp 51,72 juta
 36 Rp 7,96 juta Rp 52,22 juta
48 Rp 6,79 juta Rp 52,72 juta
60 Rp 6,07 juta Rp 53,22 juta

*Perhitungan bersifat estimasi

*Angsuran sudah termasuk asuransi all risk

 

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pantesan Ngamuk, Enea Bastianini Kehilangan Uang Banyak Gara-gara Aleix Espargaro

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa