Sementara itu Jack Miller baru muncul ke trek saat sesi menyisakan 15 menit, yang dikabarkan mengalami sedikit kendala teknis pada motornya.
Hal itu membuat para mekanik tim pabrikan Ducati bekerja cepat, agar pembalap asal Australia ini bisa tampil di FP4.
Selain itu, Marc Marquez yang crash pada FP3 sebelumnya langsung ikut ambil bagian dalam sesi ini.
Pada 5 menit terakhir, terjadi beberapa crash dalam waktu yang hampir bersamaan meski di lokasi berbeda.
A carbon-copy of @marcmarquez93's FP3 crash! ????@polespargaro finds the same air fence as his teammate! ????#SpanishGP ???????? pic.twitter.com/TSsePw5dsf
— MotoGP™???? (@MotoGP) May 1, 2021
Editor | : | Muhammad Ermiel Zulfikar |
Sumber | : | MotoGP.com |
KOMENTAR