Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Raize Punya Fitur Front Departure Alert, Berguna Buat Ini

Dwi Wahyu R. - Jumat, 30 April 2021 | 15:04 WIB
Toyota Raize 1.0T CVT GR Sport TSS
Rianto Prasetyo/GridOto.com
Toyota Raize 1.0T CVT GR Sport TSS

Sehingga kerap kali pengemudi enggak sadar mobil di depan sudah mulai jalan.

Nah, fitur ini akan memberitahu pengemudi bila kendaraan di depan sudah mulai bergerak.

Fitur Toyota Safety Sense di Raize dibantu dari dua kamera yang ada di kaca depan
Rianto Prasetyo/GridOto.com
Fitur Toyota Safety Sense di Raize dibantu dari dua kamera yang ada di kaca depan

Baca Juga: Tes Jalan Perdana Toyota Raize dan Ulasan Daihatsu Rocky. Sensasi Mesin Turbo

Jadi sistem otomatis bekerja bila ada kendaraan yang berhenti dalam rentang jarak 10 m di depan Toyota Raize.

Ketika mobil di depan mulai bergerak di atas 3 m, maka sistem akan memberitahu pengemudi via peringatan suara (buzzer).

Sehingga Anda bisa segera mulai menjalankan mobil lagi.

Fitur Front Departure Alert ini hanya akan aktif ketika pengemudi menginjak pedal rem dengan posisi gigi transmisi di D (Drive), S (Sport) atau M (Manual).

Fitur di Toyota Raize 1.0T CVT GR Sport TSS
Rianto Prasetyo/GridOto.com
Fitur di Toyota Raize 1.0T CVT GR Sport TSS

Baca Juga: Toyota Raize Resmi Diluncurkan di Indonesia, Harga Mulai Rp 219 Juta!

Kalau tuas di posisi N (Netral), fitur akan aktif tanpa perlu menginjak pedal rem.

Pergerakan mobil di depan ini dibaca oleh kamera yang dipasang di kaca depan bagian tengah atas.

Kamera ini seperti mata manusia yang bertugas mendeteksi mobil, motor, pejalan kaki, markah jalan, dan objek lain di depan mobil.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Terawat Sampai Dilelang, Selama Ini Mobil dan Motor Sitaan KPK Menginap di Rupbasan Dewi Sartika

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa