Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Penerapan Standar Euro 4 Untuk Kendaraan Diesel Ditunda Tahun Depan, Kemenperin Ungkap alasannya

Muslimin Trisyuliono - Rabu, 28 April 2021 | 20:15 WIB
Ilustrasi layanan purna jual Isuzu di lokasi pelanggan.
Istimewa
Ilustrasi layanan purna jual Isuzu di lokasi pelanggan.

Baca Juga: Nasib Isuzu Panther Belum Pasti, Terganjal Regulasi Euro 4, IAMI: Kami Punya Mu-X

Sementara itu, untuk faktor ketiga merupakan pemenuhan kebutuhan tenaga ahli untuk pengembangan teknologi Euro 4 baik dari sisi produksi maupun uji coba mengalami kendala karena pandemi Covid-19.

Terakhir, Sony menegaskan tambahan teknologi standar baku mutu emisi Euro 4 berdampak terhadap harga kendaraan.

Sehingga dikhawatirkan tidak terserap oleh pasar yang daya belinya sedang menurun.

Walaupun kebijakan regulasi standar Euro 4 diundur, Tonton Eko selaku General Manager Product Development PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) berharap masalah bahan bakar juga bisa menjadi menjadi fokus pemerintah.

Baca Juga: Sejarah Penggunaan Standar Emisi Euro di Indonesia, Baru Pakai Euro 4 Pada 2018

"Kami memegang komitmen Pemerintah bahwasannya mereka akan menyiapkan bahan bakar Euro 4 ini diseluruh Indonesia. Namun ada satu harapan dari kami agar ada di pelosok-pelosok, mengingat kendaraan kami digunakan untuk pembangunan di seluruh daerah di Indonesia," papar Sony lagi.

"Ini menjadi isu besar buat customer kita bila bahan bakarnya tidak tersedia," pungkasnya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa