Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kerap Dipakai Untuk Jalur Mudik, Sudah Tahu Belum Sejarah Pembangunan Jalan Tol di Indonesia?

Gayuh Satriyo Wibowo - Senin, 26 April 2021 | 18:36 WIB
Foto udara Tol Jagorawi, jalan tol tertua di Indonesia
Kontan/Baihaki
Foto udara Tol Jagorawi, jalan tol tertua di Indonesia

Sepanjang 418 km dioperasikan PT Jasa Marga dan sisanya 135 Km dikelola oleh pihak swasta.

Sebenarnya ada program percepatan pembangunan jalan tol yang dicanangkan pemerintah pada 1995.

Tender digelar dengan rencana 19 ruas jalan tol dengan panjang 762 Km.

Namun apa mau dikata, krisis moneter yang menghantam Tanah Air di 1997 membuat program ini mati suri.

Baca Juga: Pembangunan Tol Cisumdawu Jadi 'Anak Emas' di 2021, Calon Penghubung Kota Bandung dan Bandara Kertajati

Lihat saja, dalam periode 1997-2001 hanya 13,3 km jalan tol yang dibangun.

Melihat hal tersebut pemerintah tak tinggal diam.

Ilustrasi pintu perlintasan di Tol Cipali, jalan tol yang pembangunannya kembali digenjot di era Presiden SBY
Kompas.com
Ilustrasi pintu perlintasan di Tol Cipali, jalan tol yang pembangunannya kembali digenjot di era Presiden SBY
Melalui Keputusan Presiden No. 15/2002 tentang penerusan proyek-proyek infrastruktur, pembangunan jalan tol berlanjut.

Sampai 2004, empat ruas jalan tol baru pun berdiri dengan panjang 41,8 km.

Baca Juga: Pembebasan Lahan Terus Dilakukan, Pintu Tol Yogyakarta-Solo di Klaten Akan Berlokasi di Daerah Ini

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : bpjt.pu.go.id,Binamarga.pu.go.id,kppip.go.id,peraturan.bpk.go.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa