Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Dari Rp 6 Jutaan, Ini Pilihan Roof Box Thule Bisa Buat Lebaran Nanti

Radityo Herdianto - Senin, 26 April 2021 | 07:00 WIB
Roof Box Thule Berbagai Ukuran yang Bisa Disesuaikan Kebutuhan
Radityo Herdianto / GridOto.com
Roof Box Thule Berbagai Ukuran yang Bisa Disesuaikan Kebutuhan

Thule Pacific 200 Rp 8.950.000

Roof Box Thule Pacific 200
thule.com
Roof Box Thule Pacific 200

Baca Juga: Apakah Semua Jenis Barang Bisa Masuk ke Dalam Roof Box? Ini Jawabannya

Untuk satu ini merupakan versi lebih besar dari Pacific 100 karena bisa menampung barang sampai bobot 75 kilogram dengan kapasitas 400 liter.

Ukurannya sendiri juga lebih besar dengan panjang 175 cm, lebar 82 cm, dan tinggi 45 cm.

Cocok dipakai untuk mobil low MPV atau SUV 5 seater.

Thule Force XT Sport Rp 11.600.000

Roof Box Thule Force XT Sport
Radityo Herdianto / GridOto.com
Roof Box Thule Force XT Sport

Baca Juga: Ini 3 Hal yang Sering Bikin Transmisi Matik Mobil Jadi Cepat Overheat

"Roof box ini punya kelebihan lebarnya yang ramping dan memanjang," ujar Ardiawan.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ini Alasannya Bikers di Bali Banyak Cari Honda Stylo 160 ABS Ketimbang Tipe CBS

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa