Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Insentif PPnBM Berjalan Satu Bulan, Mandiri Tunas Finance Dapat Lonjakan Pengajuan Kredit

Naufal Shafly - Jumat, 9 April 2021 | 19:30 WIB
Ilustrasi pengajuan kredit mobil baru di Mandiri Tunas Finance
Tribunnews.com
Ilustrasi pengajuan kredit mobil baru di Mandiri Tunas Finance

"Perluasan kebijakan insentif untuk mobil sampai dengan 2.500 cc, kami meyakini juga akan berdampak baik kepada penambahan penyaluran kredit," tutupnya.

Sebagai informasi, pemberian insentif PPnBM untuk mobil di bawah 1.500 cc diberikan secara bertahap, yakni 100 persen pada Maret - Mei, 50 persen pada Juni - Agustus, dan 25 persen pada September - November.

Sedangkan, insentif PPnBM 50 persen untuk mobil 1.500 - 2.500 cc kategori 4x2 diberikan pada periode April - Agustus 2021.

Kemudian insentif PPnBM 25 persen untuk mobil 1.500 - 2.500 cc kategori 4x2 diberikan September - Desember 2021.

Baca Juga: Insentif PPnBM Berjalan Sebulan, Penjualan Toyota Meningkat Jadi Segini

Untuk mobil 1.500 - 2.500 cc kategori 4X4, diskon pajak sebesar 25 persen dari tarif normal akan diberikan pada masa pajak April - Agustus 2021.

Lalu, diskon pajak sebesar 12,5 persen untuk mobil 1.500 - 2.500 cc kategori 4x4 diberikan pada September - Desember 2021.

 

Editor : Fendi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Terawat Sampai Dilelang, Selama Ini Mobil dan Motor Sitaan KPK Menginap di Rupbasan Dewi Sartika

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa