3. Alasan Digantinya Logo Jumping Jaguar
Tak cuma mobilnya, logo Jaguar yang memakai desain dari hewan jaguar yang sedang melompat juga enggak kalah keren dan mewah.
Logo ‘Jumping Jaguar’ yang dipasang dan menonjol pada kap mesin ini mulai digunakan pada Jaguar Mark II yang meluncur tahun 1965.
Tapi atas alasan keselamatan pejalan kaki jika terjadi kecelakaan, akhirnya logo itu diganti menjadi emblem pipih dengan tampilan jaguar yang sedang mengaum.
Baca Juga: Keren Nih! Jaguar E type Zero, Mobil Listrik dengan Tampang Khas Roadster Klasik
Editor | : | Dida Argadea |
Sumber | : | BBC |
KOMENTAR