Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Awas! Ini Efek Negatif Memotong Rantai Motor Dengan Cara Diketok

Uje - Selasa, 6 April 2021 | 19:40 WIB
Cara potong rantai motor pakai chain breaker
youtube.com/motorplus
Cara potong rantai motor pakai chain breaker

Apalagi menurutnya tidak ada alat pasti untuk memotong rantai dengan cara diketok ini.

"Kan kadang dengan ujung besi atau benda lain, jadi tidak aman," wantinya.

"Rantai bisa miring dan tidak lurus saat berputar, kekuatan rantai juga tentu bakal berkurang," tegasnya.

Baca Juga: Awas! Efek Negatif Ini Bisa Muncul Saat Pasang Kampas Ganda Aftermarket

Padahal rantai butuh kekuatan maksimal saat menyalurkan tenaga dari putaran mesin ke roda, efeknya tentu bikin rantai jadi tidak awet dan rawan putus jika cara potongnya salah.

Sambungan rantai model pin
Kompas Otomotif
Sambungan rantai model pin

"Efeknya lainnya rantai jadi gampang kendur. Jadi harus rajin menyetel rantai," lanjutnya lagi.

"Makanya kami sarankan untuk potong rantai dengan alat khusus, itu jauh lebih aman dan tidak akan merusak rantai sama sekali," tutupnya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa