Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Doha 2021

Pedro Acosta Menang Moto3 Doha 2021 Usai Start dari Pit Lane, Ternyata Pernah Dilakukan Dani Pedrosa di Kelas Premier MotoGP

Rezki Alif Pambudi - Senin, 5 April 2021 | 00:05 WIB
Pedro Acosta menang Moto3 Doha 2021 usai Start dari pit lane, ternyata pernah dilakukan Dani Pedrosa di kelas premier MotoGP
MotoGP.com
Pedro Acosta menang Moto3 Doha 2021 usai Start dari pit lane, ternyata pernah dilakukan Dani Pedrosa di kelas premier MotoGP

Baca Juga: Usai Crash Saat Balapan Moto3 Doha 2021, Pembalap Tim Indonesia dan Tim Malaysia Terlibat Baku Hantam, Berikut Videonya! 

Ada juga yang memilih ganti ban slick secara mendadak jelang dimulainya balapan, mereka adalah Dani Pedrosa, Nicky Hayden, Cal Crutchlow dan Alvaro Bautista yang berspekulasi dengan ban kering.

Pergantian ban yang sangat mepet itu membuat mereka diganjar start dari pit lane.

Setelah beberapa lap, beberapa pembalap termasuk Casey Stoner dan Valentino Rossi yang sebelumnya memakai ban basah ikutan ganti ke ban slick meski berada di depan.

Dani Pedrosa yang memulai dari pit lane sempat menyodok ke depan bersaing dengan Jorge Lorenzo.

Baca Juga: Start Baris Terdepan, Dua Pembalap Indonesian Racing Gresini Moto3 Bertekad Raih Podium di Moto3 Doha 2021

Setelah berjuang keras, Dani Pedrosa akhirnya jadi juara setelah Jorge Lorenzo mengalami crash.

Posisi kedua direbut Katsuyuki Nakasuga yang balapan menggantikan Ben Spies di Yamaha, ketiga diraih Casey Stoner.

Berikut cuplikan singkat aksi Dani Pedrosa start dari pit lane:

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Chery J6 Edisi Batik Cuma Ada Satu di Indonesia, Enggak Semua Orang Bisa Punya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa