Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Doha 2021

Hasil Kualifikasi Moto3 Doha 2021: Indonesian Racing Gresini Moto3 Start Baris Depan, Andi Gilang Jatuh di Q1

Muhammad Rizqi Pradana - Sabtu, 3 April 2021 | 22:30 WIB
Hasil Kualifikasi Moto3 Doha 2021: Indonesian Racing Gresini Moto3 Start dari Baris Depan, Andi Gilang Jatuh di Q1
Gresini Racing
Hasil Kualifikasi Moto3 Doha 2021: Indonesian Racing Gresini Moto3 Start dari Baris Depan, Andi Gilang Jatuh di Q1

Baca Juga: Hasil FP2 Moto3 Doha 2021: 'Tim Indonesia' Tampil Gemilang, Gabriel Rodrigo Jadi Peringkat 3, Andi Gilang Bagaimana?

Tidak lama berselang, Andrea Migno yang merupakan pembalap tercepat di sesi Q1 kemudian mematahkan waktu tersebut dengan catatan 2 menit 6,730 miliknya.

Murid Valentino Rossi yang tergabung di Rivacold Snipers tersebut kemudian melaju lebih cepat lagi dengan catatan waktu 2 menit 6,619 detik.

Namun posisi tersebut tidak bertahan lama, karena pole position direbut oleh Jaume Masia dengan catatan waktu 2 menit 5,913 detik.

Baca Juga: Perasaan Campur Aduk Dialami Tim Indonesian Racing Gresini Moto3 Pada Moto3 Qatar 2021

Ia diikuti oleh Sergio Garcia yang berhasil memperbaiki waktu tercepatnya menjadi 2 menit 6,012 detik.

Hanya aja, hasil tersebut tidak akan bertahan mengingat Garcia menjadi salah satu pembalap yang harus memulai balapan Moto3 Doha 2021 dari pit lane akibat penalti.

Artinya, posisi kedua dan ketiga diambilalih oleh dua pembalap Indonesian Racing Gresini Moto3 di belakangnya yaitu Jeremy Alcoba dan Gabriel Rodrigo yang masing-masing mencatatkan waktu 2 menit 6,158 detik dan 2 menit 6,346 detik.

Berikut hasil kualifikasi Moto3 Doha 2021:

Hasil Kualifikasi Moto3 Doha 2021: Indonesian Racing Gresini Moto3 Start dari Baris Depan, Andi Gilang Jatuh di Q1
MotoGP.com
Hasil Kualifikasi Moto3 Doha 2021: Indonesian Racing Gresini Moto3 Start dari Baris Depan, Andi Gilang Jatuh di Q1

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa