Tanpa adanya rangka tengah ini kemungkinan rangka bawaan motor matic bisa patah jika motor melompat.
Namun, saat pasang rangka tengah ada beberapa konsekuensinya
"Dek tengah untuk kaki jadi sempit, sebab rangka tengah ini langsung dilas pada rangka motor di area dek," jelas Pa'e.
Baca Juga: Awas Baut Motor Berkarat di Musim Hujan, Trik Simpel Ini Bisa Mencegahnya
Dek tengah buat motor matic terabasan buatan Pa'e menggunakan ranka tengah berbahan pipa galvanis.
"Saya menggunakan pipa galvanis dengan diameter 1,6 mm, itu sudah cukup untuk terabas," jelas Pa'e.
"Untuk harganya berkisar dari Rp 800 ribu sampai Rp 1 jutaan, tergantung motor ya," tutupnya.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR