Artinya, berdiameter 14 inci, dengan lebar telapak 185 milimeter dan profil 60.
Lalu dilengkapi sebuah ban serep mini berukuran 125/70-14.
Jadi telapaknya lebih kecil dari ban standar.
Baca Juga: Kilas Balik, Ini Kronologi Kecelakaan Nike Ardilla 23 Tahun Lalu
Penggunaan ban ini disyaratkan hanya untuk sementara. Dan tidak dianjurkan untuk dipacu dalam kecepatan tinggi di atas 60 km/jam.
Diduga, mobil yang dikemudikan Nike Ardilla dipacu dalam kecepatan tinggi. Meningat kejadiannya pagi hari dan saat itu jalanan masih sepi.
Editor | : | Fendi |
Sumber | : | Tabloid OTOMOTIF |
KOMENTAR