Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ban Mobil Listrik Punya Spek Khusus, Hankook Kasih Bocorannya

Dwi Wahyu R. - Rabu, 17 Maret 2021 | 14:47 WIB
Ilustrasi ban Hankook di Porsche Taycan
Hankook Tire
Ilustrasi ban Hankook di Porsche Taycan

Lebih lanjut, Yoonsoo Shin menjelaskan, mobil listrik umumnya lebih berat 10-20% dibandingkan mobil biasa karena menyimpan mesin berbasis baterai.

Ini membuat mobil listrik menghasilkan torsi yang lebih boros terlebih saat mobil baru dinyalakan.

Bateri mobil listrik
newspress.co.uk
Bateri mobil listrik

Baca Juga: Tips Memperpanjang Usia Baterai Hybrid, Mirip-mirip Baterai Ponsel!

Sehingga membutuhkan ban dengan akselerasi yang lebih sporti, serta pegangan tapak (tread grip) yang tinggi agar tahan dari potensi abrasi yang intens.

Penting juga memiliki ketahanan panas yang baik agar dapat bertahan dalam berbagai kondisi.

Sebagai kendaraan ramah lingkungan, mobil listrik umumnya memiliki kebisingan rendah bahkan hampir senyap karena tidak ada suara yang dihasilkan mesin pembakaran internal.

Ban juga punya peran penting dalam mempertahankan kualitas ini, tergantung dari desain tapak, pengaturan blok, pengaturan pitch, dan optimalisasi grip yang dikembangkan secara khusus.

Ban dengan pola alur lateral (lateral groove) dinilai mampu mengurangi kebisingan secara signifikan.
Hankook Tire sendiri telah melahirkan ban mobil listrik pertama mereka Kinergy AS EV pada 2018.

Ban Eco dari Hankook Kinergy Eco 2
Radityo Herdianto
Ban Eco dari Hankook Kinergy Eco 2

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Lapor Istri Dulu, Kalau Pajak Jadi Naik Harga Mobil Baru Jadi Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa