Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tambah Fitur Tombol Audio Setir, Komponen Ini yang Perlu Ditambah

Radityo Herdianto - Rabu, 10 Maret 2021 | 11:00 WIB
Audio steering switch Toyota Calya
Taufan Rizaldy/GridOto
Audio steering switch Toyota Calya

"Sebagian besar head unit mobil sekarang bisa langsung disambung pakai kabel spiral," tutur Rafi.

"Tapi untuk beberapa head unit yang tidak langsung terkoneksi harus tambah modul khusus," tambah Rafi.

Modifikasi Setir Honda Brio
Radityo Herdianto / GridOto.com
Modifikasi Setir Honda Brio

Baca Juga: Upgrade Setir Mobil Jadi Lebih Keren, Bisa Mampir ke Bengkel Ini

Setelah penambahan kabel spiral, tombol di setir bisa langsung berfungsi terintegrasi untuk mengoperasikan head unit.

"Mau naik-turun volume, ganti track musik bisa dari tombol layaknya setir di tipe mobil tertingginya," tutup Rafi.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa