Bila jumlah oli dalam karter oli (oil pan) kurang maka tidak ada oli mesin yang disirkulasikan.
Hasilnya, gesekan berlebih membuat komponen noken as, pelatuk klep dan klep jadi rusak.
Baca Juga: Ganti Oli Mesin Mobil yang Tercemar Air Banjir, Begini Caranya
"Maka itu penting selalu lihat kondisi oli lewat dipstick," sebut Sam panggilan akrab Samsudin.
Jangan sampai oli mesin pada batas lower yang berakibat bisa fatal.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR