Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pajak Mobil Baru Nol Persen

Sempat Khawatir Resale Value Mitsubishi Xpander Hancur, Komunitas X-MOC Akui Dukung Penuh Insentif PPnBM

Muhammad Ermiel Zulfikar - Jumat, 5 Maret 2021 | 19:20 WIB
Xpander Mitsubishi Owner Club (X-MOC)
Instagram @xmoc.id
Xpander Mitsubishi Owner Club (X-MOC)

Baca Juga: Skema Cicilan Mitsubishi Xpander Tipe GLX dan Ultimate Setelah Dapat Insentif PPnBM, Uang Muka Ringan Mulai Rp 19 Jutaan

Sehingga memacu pertumbuhan ekonomi melalui industri otomotif yang telah terdampak pandemi Covid-19 paling besar.

"Seperti yang kita ketahui, sebuah kebijakan itu tentu tidak bisa menyenangkan semua pihak. Ada beberapa pihak yang diuntungkan, salah satunya para calon pembeli kendaraan dan juga para Agen Pemegang Merek (APM) yang mana merupakan industri padat karya," tutur Danny lagi.

"Saya melihat penurunan harga ini akan menguntungkan bagi mereka yang ingin membeli secara cash atau tunai. Mungkin itu akan terasa ya penurunan belasan juta tersebut. Tapi kalau kita mau membeli Xpander baru secara kredit, apalagi sampai lima tahun (cicilannya), mungkin kurang nendang ya istilahnya. Karena hanya merevisi tidak terlalu besar," jelasnya.

Hal senada juga diungkapkan oleh Wira Julianto, selaku Sekertaris Jenderal X-MOC Indonesia.

Baca Juga: Unik! Komunitas Mitsubishi Xpander Ini Terbentuk Sebelum Anggota Memiliki Mobilnya

"Kalau masalah setuju atau enggak, ya setuju banget. Tentunya kami dukung, efeknya juga enggak terlalu signifikan sih buat yang sudah punya Xpander," ucap Wira kepada GridOto.com.

"Tapi buat yang calon konsumen yang ingin melakukan pembelian, mungkin akan terasa sekali ya," tutupnya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bisa Dihubungi Ketika Darurat, Ini Nomor Telepon Jasa Marga Hingga Ambulans

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa