Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

F1 2021

Sudah Terbukti Cepat, Ini Fokus Tim Mercedes Pada Mobil W12 di F1 2021

Fendi - Rabu, 3 Maret 2021 | 09:00 WIB
Di Musim balap F1 2021, tim Mercedes akan fokus pada keandalan MGU-K mobil W12
Twitter/MercedesAMGF1
Di Musim balap F1 2021, tim Mercedes akan fokus pada keandalan MGU-K mobil W12

Hal serupa dialami tim Racing Point yang menggunakan power unit Mercedes, membuat Sergio Perez gagal naik podium pada F1 Bahrain 2020.

Akibat MGU-K bermasalah, tim Mercedes akhirnya memutuskan untuk mengurangi tenaganya di F1 Abu Dhabi itu.

Baca Juga: Tim Mercedes Launching Mobil W12 Untuk F1 2021, Netizen Tanya Niki Lauda Ada di Mana?

Mercedes sudah cepat tapi ingin fokus pada keandalan power unit mobil W12
formula1.com
Mercedes sudah cepat tapi ingin fokus pada keandalan power unit mobil W12

Nah, saat memamerkan mobil W12, engine chief tim Mercedes, Hywel Thomas berbicara tentang beberapa inovasi yang benar-benar baru, termasuk ke area turbocharger untuk tahun ini.

Kabar baik tidak hanya untuk tim mereka, tetapi juga pada pelanggan mereka seperti tim Williams dan Aston Martin yang sudah memiliki unit power Mercedes, serta pelanggan baru tim McLaren.

Editor : Fendi
Sumber : Formula1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa