Dengan tampilan buritan 'buntung' Yamaha Aerox ini sukses mengejar konsep ala moge dengan sokbreker monosok dan bentuk arm yang anti mainstream.
Terlebih saat melihat bentuk knalpot yang digunakan dengan double silencer dan bentuk leher alias pipa knalpot terlapis fleksibel layaknya motor chopper custom.
Baca Juga: Modifikasi Yamaha Aerox Baru, Bodi Stylish, Kaki-kaki Racing Abis
"Kalau knalpot custom sih leher dan pipanya, mesin motor standart cuma CVT full racing pokoknya tampilan belakang ngejar sangar dan moge look saja bro," tutup bro Wiryawan saat kami temui di wilayah Utan Kayu, Matraman, Jakarta Timur.
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
KOMENTAR