"Sudah dengan biaya bubut dan baut gigi sentriknya biayanya Rp 80 sampai Rp 90 ribuan, tergantung motornya," jelas Pa'e saat ditemui di Jalan H.Nasih No.19, Gedong, Condet, Jakarta Timur.
Ternyata tanam baut gigi sentrik V-Ixion di pulley depan enggak memakan waktu yang lama.
"Semuanya saya kerjakan di bengkel, modifikasi ini kira-kira memakan waktu sekitar 2 jam," tutup pria yang hobi trabas pakai Yamaha Xeon ini.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR