Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kawasaki Ninja H2 SX Terbaru Terpantau Lagi Uji Jalan, Apa Saja yang Berubah?

Ruditya Yogi Wardana - Senin, 1 Maret 2021 | 08:05 WIB
Kawasaki Ninja H2 SX terbaru tertangkap kamera sedang uji jalan.
Motorradonline.de
Kawasaki Ninja H2 SX terbaru tertangkap kamera sedang uji jalan.

Kemudian kaca depan dan saluran udara menggunakan desain baru yang membuatnya terlihat lebih gagah.

Beralih ke area kokpit, Kawasaki terpantau menyematkan panel instrumen digital dengan layar TFT.

Berikutnya mundur ke area belakang, kalian bisa melihat dudukan pelat nomor yang posisinya jadi lebih rendah dibanding versi sekarang.

Perubahan desain dudukan pelat nomor di belakang tentu bukan tanpa alasan.

Baca Juga: Ingin Beli Kawasaki ER-6n Bekas, Beberapa Hal Ini Wajib Diperhatikan

Tampak belakang Kawasaki Ninja H2 SX terbaru.
Motorradonline.de
Tampak belakang Kawasaki Ninja H2 SX terbaru.

Bisa jadi nantinya Kawasaki mau menempatkan radar kecil di area belakang.

Bicara soal dapur pacunya, Kawasaki Ninja H2 SX terbaru diperkirakan mengusung mesin 4-silinder bertenaga 200 dk.

Pihak Kawasaki hingga saat ini belum memberikan kepastian terkait kapan Ninja H2 SX muncul ke publik.

Tapi bisa diperkirakan sportbike berfairing Kawasaki itu akan muncul pada akhir 2021 mendatang.

Editor : Hendra
Sumber : Rideapart.com,motorradonline.de

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa