Begitu juga ketahanan panas oli yang mulai berkurang membuat oli lebih mudah menguap.
Semakin tinggi penguapan menyebabkan sisa oli jenuh di dalam mesin akan mengental.
Baca Juga: Disarankan Pakai Engine Flush Setiap Ganti Oli Mesin, Ini Alasannya
"Campuran oli yang mengental dengan residu kotoran inilah yang menjadi seperti endapan lumpur," jelas Chandra.
"Inilah yang bisa menghambat sirkulasi oli di dalam mesin, kalau dibiarkan mesin bisa jamming atau rusak," tekan Chandra.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR