Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hati-hati Sob! Bagian Ban Ini Bisa Rusak Kalau Asal Melindas Lubang

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Kamis, 11 Februari 2021 | 17:00 WIB
Ilustrasi ban mobil dengan lubang di sebelahnya.
Ilustrasi ban mobil dengan lubang di sebelahnya.

Selain dinding ban, Zulpata menambahkan bagian bead atau bagian ban yang menempel di pelek juga bisa mengalami kerusakan.

Ilustrasi, tekanan angin ban
Tabloid OTOMOTIF edisi: 2017 05-XXVII hal.34
Ilustrasi, tekanan angin ban

Baca Juga: Kempes Di Jalan? Ini Titik Penempatan Dongkrak Pada Terios-Rush Lama

"Itu biasanya kerusakan disebut bead bust," tambah Zulpata.

Nah perlu diingat kerusakan-kerusakan di area tersebut bisa terjadi kalau tekanan angin sobat kurang lalu melibas lubang dengan tidak hati-hati.

"Selama tekanan angin masih bagus, masih sesuai standar, kemungkinan terjadinya kerusakan kecil sekali," tutup Zulpata.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa