Dudukan sekring dan kotak sekring bisa dibersihkan dengan cairan penetran dan kuas, jangan lupa dikeringkan dengan lap sob.
Selain membersihkan kotak sekring, interior mobil juga perlu dibersihkan dengan vacuum cleaner agar mobil lebih nyaman saat dikendarai.
Baca Juga: Interior Mobil Bekas Mengeluarkan Bau Tak Sedap? Lakukan Ini Sob!
Mumpung waktu sobat lebih luang, bersihkan juga bagian-bagian tersulit di interior seperti lubang latch kursi dan celah antara jok dengan konsol tengah.
Kalau sobat kesulitan, gunakan kuas bersih untuk mengeluarkan debu dan kotoran dari celah-celah sulit tersebut sob.
Selamat mencoba sob!
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR