Beralih pada bagian kaki-kaki, ADV350 ini dibekali suspensi depan teleskopik dan dual suspensi di belakang.
Sedangkan peleknya menggunakan model racing dilengkapi sistem pengereman cakram di depan dan belakang.
Kemudian jantung pacunya menggunakan mesin satu silinder 333,4 cc berpendingin cairan dengan tenaga 29 dk dan torsi 33,5 Nm.
Namun untuk spesifikasi lebih detail dari Dayang ADV350 masih dirahasiakan sob.
Pasalnya dari kabar yang beredar, skutik adventure ini baru mengaspal pada akhir Februari 2021 mendatang.
Editor | : | Fendi |
Sumber | : | newmotor.com.cn |
KOMENTAR