Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ford Mustang Mach-E Tambah Eye Catching Dengan Body Kit Serat Karbon

Luthfi Abdul Aziz - Minggu, 24 Januari 2021 | 21:04 WIB
Modifikasi Ford Mustang March-E garapan Motion R Design
Motor1
Modifikasi Ford Mustang March-E garapan Motion R Design

Juga part tambahan seperti spoiler simpel yang terpasang di bawah jendela belakang.

Baca Juga: Insinyur Ford Work From Home Untuk Mengembangkan Mustang Mach-E

Tampilan belakang Ford Mustang March-E garapan Motion R Design
Motor1
Tampilan belakang Ford Mustang March-E garapan Motion R Design

Dilansir dari Motor1.com, komponen body kit ini dibuat menggunakan material serat karbon tempa.

Bukan cuma bagian bodi yang diubah, kaki-kaki Mustang Mach-E ini juga dibekali satu set sepatu baru.

Ford Mustang March-E pasang pelek multi spoke lansiran Q44 Flow Forged
Motor1
Ford Mustang March-E pasang pelek multi spoke lansiran Q44 Flow Forged

Keempat sudut fendernya sudah dicolok pelek multi spoke lansiran Q44 Flow Forged berwarna silver.

 

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Motor1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ban Mobil Bocor Samping Sudah Enggak Bisa Ditambal, Ini Alasannya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa