Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pengendara Temperamen Cenderung Suka Kebut-kebutan di Jalan? Begini Jawaban Psikolog

Harun Rasyid - Senin, 18 Januari 2021 | 20:50 WIB
Ilustrasi pengendara motor ngebut di jalan
Rideapart.com
Ilustrasi pengendara motor ngebut di jalan

Baca Juga: Jangan Langsung Berkendara Setelah Disuntik Vaksin Covid-19, Ini Alasannya Menurut Pakar Safety Driving

Jadi bisa disimpulkan, seseorang yang memiliki sifat pemarah dengan usia matang belum tentu punya gaya berkendara yang agresif.

"Seseorang dengan kematangan emosi yang baik, mampu mengontrol diri dan perilaku mengemudinya. Ia lebih bisa menyesuaikan dengan peraturan lalu lintas yang berlaku seperti batas kecepatan dan rambu lalu lintas lainnya," sebut Fenny.

Ilustrasi pengemudi yang emosi saat berkendara
Wikihow.com
Ilustrasi pengemudi yang emosi saat berkendara

Selain itu, seorang temperamen berusia matang juga dapat menyesuaikan tempat untuk meluapkan emosinya.

"Pengendara dengan kematangan emosi yang baik, juga dapat memberikan reaksi yang tepat atau sesuai dengan keadaan yang dihadapi. Jadi kalau di jalanan walaupun emosinya sedang naik atau marah, belum tentu ia akan kebut-kebutan," tutup Fenny.

Maka dari itu, junjung tinggi keselamatan berkendara ya sob.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pasang Kepala Aki Mobil Nggak Boleh Ngasal, Begini Cara Yang Benar

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa