Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sok Upside Down Jadi Tren di Motor Sport Baru, Ini Kelebihannya

Muhammad Farhan - Rabu, 13 Januari 2021 | 20:40 WIB
Sok depan upside down Yamaha New MT-25
Rizky/Gridoto.com
Sok depan upside down Yamaha New MT-25

Secara fisik, suspensi upside down punya tabung outer tube lebih panjang di bagian atas sehingga terkesan lebih gambot.

Sedangkan tabung inner tube nya lebih pendek dan terletak di bawah, makanya punya karakter lebih kaku dari model teleskopik.

Suspensi upside down milik Honda CBR250RR
Ihsan Motoshop
Suspensi upside down milik Honda CBR250RR

“Suspensi upside down punya pegangan atau segitiga atas yang lebih besar, makanya mampu meredam guncangan lebih baik,” jelas Eddy Saputra, dari Ohlins Indonesia yang tokonya di Cikini, Jakarta Pusat.

Karena kelebihannya, kini semakin banyak motor sport yang sudah dibekali suspensi upside down oleh pabrikan.

Biar terlihat lebih kekar dan premium juga Sob!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Mobil dan Motor Koruptor Sitaan KPK Tak Melulu Dilelang, Bisa Juga Dikasih Cuma-cuma

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa