Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mazda CX-3 Dimodif Simpel Sporty, Cukup Upgrade Kaki-kaki dan Mesin

Andhika Arthawijaya,Luthfi Abdul Aziz - Sabtu, 9 Januari 2021 | 14:55 WIB
Mazda CX-3 2017 milik Aldo
Kyn/Dok. OTOMOTIF
Mazda CX-3 2017 milik Aldo

Nah, biar gak malu-maluin buat diajak gaul, tampilan compact crossover berkelir merah kesayangannya ini turut dimake-up.

Baca Juga: Mazda CX-3 Tampil Makin Agresif Pasok Body Kit Jepang Plus Pelek 17 Inci

Pelek 17 inci keluaran Buddy Club P1 Racing ori, sukses dongkrak tampilan
Kyn/Dok. OTOMOTIF
Pelek 17 inci keluaran Buddy Club P1 Racing ori, sukses dongkrak tampilan

Tapi Aldo tempuh cara simpel, yakni dengan mengganti pelek pakai diameter 17 inci keluaran Buddy Club P1 Racing ori.

Pelek ini kemudian dipadu karet bundar GT Radial Champiro SX2 ukuran 235/45R17.

Lalu agar mobil terliat agak ceper khas anak muda, suspensinya diganti pakai coilover Tein Flex Z, lalu disetting paling ceper.

 

DATA MODIFIKASI :

Kaki-kaki & Suspensi : Tein Flex Z coilover, pelek Buddy Club P1 Racing 17 inci, ban GT Radial Champiro SX2 235/45R17, original Workwheels lug nut

Mesin : Autoexe replacement air filter, custom catless exhaust

 

Editor : Hendra
Sumber : Otomotifnet.gridoto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Warga Setuju Jembatan Suramadu Pakai Karcis Lagi, Teror Ini Penyebabnya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa