Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sama-sama Tipe Termahal, Ini Beda Spek Toyota Fortuner VRZ di Indonesia Malaysia. Kalian Pilih Mana?

Gayuh Satriyo Wibowo - Sabtu, 9 Januari 2021 | 07:16 WIB
Toyota Fortuner 2.8 VRZ
Paultan.org
Toyota Fortuner 2.8 VRZ

Dapur pacunya jelas berbeda dengan Toyota Fortuner 2.4 VRZ 4x4 yang merupakan tipe termahal yang dijual di Indonesia.

Sama-sama diesel, hanya saja mesin yang digunakan berkode 2GD-FTV dengan kubikasi 2.400 cc empat silinder segaris.

Powernya memang tak sebesar Toyota Fortuner 2.8 VRZ di Malaysia.

Hanya menyentuh angka 147,5 dk di 3.400 rpm dengan torsi puncak 400 Nm pada putaran mesin 1.600-2.000 rpm.

Baca Juga: Diskon Mobil Baru di Awal Tahun, Masih Ada Toyota Corolla Cross VIN 2020, Harga Dipangkas Hingga Puluhan Juta Rupiah

Meski begitu keduanya sama-sama menggunakan penggerak 4x4 dengan transmisi otomatis 6-percepatan.

Selain mesin, tampilan menjadi aspek yang juga menjadi pembeda di antara keduanya.

Toyota Fortuner 2.4 VRZ
Rianto Prasetyo/GridOto.com
Toyota Fortuner 2.4 VRZ
Toyota Fortuner VRZ di Malaysia mengusung tampang dari Fortuner Legender.

Warnanya pun hadir dalam balutan two tone lengkap dengan pelek 18 incinya.

Baca Juga: Toyota Innova Venturer Dimodif Keren dan Kekinian Sentuhan Anak 90-an

Editor : Fendi
Sumber : Toyota.astra.co.id,toyota.com.my

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bisa Dicoba, Ini 5 Aplikasi yang Bisa Dipakai Untuk Pantau Arus Lalu Lintas di Tol

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa