Jumlah tersebut akan lebih banyak jika dilakukan di lintasan off-road atau motorcross yang bisa membakar 600 kalori per jam.
Namun yang harus diketahui, banyaknya kalori yang terbakar juga dipengaruhi oleh berat badan dan metabolisme tubuh.
Jadi meskipun berkendara motor bisa membakar kalori, kalau tujuannya untuk mendapatkan tubuh yang sehat dan bugar tetap harus berolahraga, menjaga pola makan dan menerapkan pola hidup sehat.
Dan jangan lupa untuk selalu berkendara dengan aman dan mematuhi aturan lalu lintas yang berlaku ya...
Editor | : | Fendi |
Sumber | : | Biker&Bike.com,VEHQ.com |
KOMENTAR