Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Resmi Bergabung Repsol Honda, Pol Espargaro Ingin ‘Berguru’ dengan Marc Marquez

Dia Saputra - Senin, 28 Desember 2020 | 20:20 WIB
Pol Espargaro dan Marc Marquez saat bersaing di lintasan MotoGP.
MotoGP.com
Pol Espargaro dan Marc Marquez saat bersaing di lintasan MotoGP.

Oleh sebab itu, ia menilai berada di Repsol Honda bersama Marc adalah keinginan sebagian besar pembalap.

"Tak sedikit yang ingin berada di sini (Repsol Honda) dan belajar banyak hal bersama Marc," tambah Pol.

Selain memiliki perasaan senang karena bisa bergabung di Repsol Honda, ia juga mengaku kalau ada tantangan tersendiri.

"Tantangannya adalah berada di sisi Marc, dengan begitu saya harus bisa banyak belajar agar lebih baik lagi untuk hasil terbaik," ungkapnya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bisa Dicoba, Ini 5 Aplikasi yang Bisa Dipakai Untuk Pantau Arus Lalu Lintas di Tol

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa