Urusan performa 'motor air' ini bisa menembus kecepatan 40 km/jam dan mencapai ketinggian hingga 7,6 m dari permukaan air.
Penasaran sama harganya?
Menurut Jebiga.com, Jetovator diberandol seharga 6.975 Dollar AS atau setara Rp 98 jutaan (Kurs 1 Dollar AS = Rp 14.127).
Penasaran dengan asiknya manuver ala Jetovator? Cek video berikut:
Baca Juga: Mantap! Kejuaraan Drag Bike Harley-Davidson Kembali Digelar
Editor | : | Dida Argadea |
Sumber | : | Jebiga.com |
KOMENTAR