Pemasangan idle screw manual sendiri bisa diterapkan ke motor dengan spek standar ataupun yang sudah upgrade mesin.
“Karena manual, langsam motor lebih terprediksi sehingga enggak perlu khawatir motor mendadak susah langsam akibat sensor yang bermasalah,” yakin Ahmad.
Jadi begitu Sob, sensor bawaan motornya tidak perlu dilepas dan tetap disambungkan ke kabel yang terhubung ke ECU.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR