Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bertampang Kalem Honda Vario 150 Ini Spek Mesinnya Siap Ngacir

M Aziz Atthoriq - Senin, 14 Desember 2020 | 09:53 WIB
Modifikasi bertampang kalem, Honda Vario 150 mesin diubah speknya siap ngacir nih.
Aziz Atthoriq
Modifikasi bertampang kalem, Honda Vario 150 mesin diubah speknya siap ngacir nih.

Nah usut punya usut selain CVT sektor mesin juga kena sentuhan biar motor ngebut nih.

"Kasih tau gak yah, kasih tau deh mesin gue udah porting & polish, noken as pakai KTT injektor pakai Honda CBR150 yang 9 hole itu," jelas Regy bernada bercanda kepada tim GridOto.

Baca Juga: Tren Porting Polish Bikin Motor Kenceng Enggak Perlu Bore Up, Segini Biayanya

Gak cuman itu, bagian filter udara juga diubah agar udara masuk lebih banyak dan bikin mesin polng nih.

Filter Honda Vario150 New lengkap custom Velocity
Aziz Atthoriq
Filter Honda Vario150 New lengkap custom Velocity

Untuk semakin menunjang performa mesin, Regy juga mensetting ulang ECU agar pas dengan kebutuhan motor yang sudah upgrade performa.

"Ecu gw setting ulang atau biasa disebut remap dah, biar pas tuh sama kebutuhan motornya,"jelas Regy.

Leher dan selencer knalpot custom
Aziz Atthoriq
Leher dan selencer knalpot custom

"Biar gak nahan, knalpot gw bobok gw pasangin end muffler terus leheran juga ikut gw custom" tutup Regy menjelaskan spesifikasi mesin motornya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa