Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Cara Gampang Pasang Lapisan Antigores Spidometer Motor

Muhammad Farhan - Selasa, 20 Oktober 2020 | 11:40 WIB
Ilustrasi pemasangan anti gores layar speedometer motor
youtube.com/motorplus
Ilustrasi pemasangan anti gores layar speedometer motor

Sebelum lanjut tahap berikutnya, lepas lebih dahulu lapisan nomor 2 dan pastikan posisi antigores sudah sesuai.

Kalau anti gores sudah terpasang, keluarkan air sabun pakai kartu penekan
youtube.com/motorplus
Kalau anti gores sudah terpasang, keluarkan air sabun pakai kartu penekan

“Terakhir gunakan kartu penekan dan kain halus untuk mengeluarkan gelembung udara dan air sabun yang tersisa,” tambah Santo.

Agar lapisan antigores merekat kuat, usahakan layar spidometer tidak tersiram air kurang lebih selama 48 jam atau 2 hari.

Biar lebih gampang kalian bisa cek video ini!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Petaka Dua Orang Tak Dengar Teriakan Warga, Vario Sekejap Bak Dicincang

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa