Kobaran api baru bisa dipadamkan setelah petugas pemadam kebakaran serta personel Polresta Mamuju mendatangi lokasi.
“Kemungkinan besar penyebabnya adalah korsleting listrik yang memicu percikan api, korban sudah berusaha semampunya namun api begitu cepat membesar dan menghanguskan mobil milik korban,” kata AKBP Syamsu, Selasa (13/10).
Tak ada korban jiwa akibat kejadian tersebut.
Namun kerugian diduga sampai puluhan juta rupiah.
Jadi sudah siapkan APAR belum sob di mobil kalian?
Editor | : | Hendra |
Sumber | : | ntmcpolri.info |
KOMENTAR